Makassar, Direktorat Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan (Ditjen Bina Adwil) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melaksanakan Training Master of Trainers (TMOT) Dalam Penguatan Penyelenggaraan Desa/Frontline Service Delivery P3PD Sub Komponen 1D.
Pada kegiatan ini mengundang 115 calon Master of Trainer yang terdiri dari 50 peserta daerah dan 65 peserta pusat dengan pilot program di 60 kabupaten/ kota di 10 provinsi dengan target penguatan di 1.007 kecamatan. TMOT ini untuk menciptakan grand master atau tenaga pelatih yang nantinya melatih tenaga pelatih lainnya di tingkat yang berbeda
Kegiatan yang dilaksanakan 30 Oktober-4 November ini menghadirkan marasumber staf Ahli Menteri Bidang Pembangunan dan Kemasyarakatan, Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, dosen Universitas Terbuka/Senior Advisor World Bank
Turut menjadi peserta dalam kegiatan ini Fungsional Analis SDM Aparatur Ahli Madya Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Prov. Sulsel Muh. Haeruddin S.STP.,M.AP
.